About

Salam,

Kami tim penyusun web ini memiliki niat untuk turut meramaikan dunia intelektual bangsa kita terutama dalam bidang ilmu kesehatan dengan menyajikan informasi yang berguna dan berusaha semaksimal mungkin menyajikan informasi yang tidak menyesatkan.
 
Meskipun demikian, tulisan-tulisan  dalam web ini hanya bersifat sebagai penambah informasi serta wawasan dan tidak dimaksudkan sebagai pengganti nasihat medis dari para ahli secara langsung.

Semoga web sederhana ini dapat berkenan di hati pembaca dan bisa membawa manfaat dan kebaikan buat kita semua.